Berita

FRAKSI PARTAI DEMOKRAT DPR MINTA PRESIDEN JOKOWI SEGERA BENTUK DEWAN PENGAWAS KPK

JAKARTA – BERITATERKINI.co.id – Anggota DPR Fraksi Partai Demokrat, Didik Mukrianto meminta Presiden Joko Widodo segera membentuk Dewan Pengawas KPK, sebagai konsekuensi atas diberlakukannya UU Nomor 19 Tahun 2019 tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi.

“Sesuai kewenangan yang dimiliki Presiden sebagaimana diatur dalam UU Nomor 19 Tahun 2019, apabila Presiden berkeinginan untuk memastikan kinerja KPK tidak terhambat, maka Presiden harus segera membentuk Dewan Pengawas KPK,” kata Didik di Kompleks Parlemen, Jakarta, Jumat, (01/11/2019).

Menurut Didik, Dewan Pengawas KPK memiliki peran penting dalam kegiatan penegakan hukum yang dilakukan Lembaga Anti Rasuah tersebut.

“Tindakan penyadapan, penggeledahan, dan/atau penyitaan yang menjadi kewenangan penyidikan di KPK harus mendapat ijin dari Dewan Pengawas. Oleh karena itu tanpa ijin dari Dewan Pengawas semua tindakan tersebut akan melanggar UU,” terang Ketua Umum LDP Kumham itu.

Namun demikian, ia berharap Dewan Pengawas harus diisi orang yang proper, transparan, profesional, dan akuntabel.

“Meskipun penunjukan Dewan Pengawas KPK menjadi kewenangan Presiden, namun harus dipastikan integritas, kapasitas, kapabilitas dan kompetensi, serta komitmen para calon Dewan Pengawas yang harus utuh dalam memberantas korupsi, mengingat pemberantasan korupsi ini hakekatnya untuk menjaga agar keuangan negara tidak dikorupsi,” kata Legislator dari Dapil IX Jatim tersebut.

“Dewan pengawas meskipun ditunjuk Presiden, bukan organ atau bawahan Presiden. Dewan Pengawas harus independen dan bebas dari kekuasaan manapun dalam menjalankan tugas dan kewenangannya,” pungkas Ketua Umum Karang Taruna Nasional.

Sebelumnya Presiden Jokowi menyatakan belum mau menerbitkan Perppu KPK karena sedang berproses uji materi di Mahkamah Konstitusi (MK).

“Kita melihat bahwa sekarang ini masih ada proses uji materi di MK. Kita harus menghargai proses-proses seperti itu. Jangan ada orang yang masih berproses, uji materi, kemudian langsung ditimpa keputusan lain. Saya kira kita harus tahu sopan santun dalam bertata negara,” kata Jokowi di kompleks Istana, Jumat (01/11/2019).

Banner Iklan Rafting Jarrak Travel

Related Articles

16 Comments

  1. 823452 483774Great blog here! Also your site loads up rapidly! What host are you making use of? Can I get your affiliate link to your host? I wish my site loaded up as quickly as yours lol 96095

  2. 568871 94902Hello. Neat post. There is an concern along with your web site in firefox, and you may want to test this The browser could be the market chief and a big part of other individuals will miss your amazing writing because of this dilemma. 637183

  3. 792208 782208Attractive part of content material. I just stumbled upon your internet site and in accession capital to claim that I acquire in fact enjoyed account your weblog posts. Any way Ill be subscribing to your feeds and even I achievement you get entry to constantly speedily. 504905

  4. 446498 329302This really is 1 extremely intriguing post. I like the way you write and I will bookmark your blog to my favorites. 285360

  5. 522332 357133Heya just wanted to give you a brief heads up and let you know some of the pictures arent loading properly. Im not sure why but I feel its a linking issue. Ive tried it in two different web browsers and both show exactly the same results. 513997

  6. 96484 297938Hello there, just became alert to your blog through Google, and found that it is genuinely informative. Im going to watch out for brussels. I will appreciate if you continue this in future. Many folks is going to be benefited from your writing. Cheers! 417228

  7. 437815 106981You made some respectable points there. I looked on the internet for the problem and found a lot of people will go along with along with your internet site. 877051

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button